Training Virtual Presentation Kursus

Training Virtual Presentation Bikin Presentasi Sukses

Training Virtual Presentation Bikin Presentasi Sukses Gemilang


Pandemi ini menuntut sesi virtual presentation lebih sering dilakukan. mulai dari rapat tim, rapat dengan klien, pelatihan, webinar hingga konferensi kini lebih banyak dilakukan dengan virtual. tidak heran kalau training virtual presentation meningkat permintaannya.

tantangan saat melakukan presentasi virtual adalah Anda tidak melihat atau berinteraksi langsung dengan lawan bicara. anda juga tidak bisa melihat bagaimana perhatian khalayak terhadap presentasi yang sedang Anda sampaikan.

keberhasilan presentasi adalah perencanaan. bagaimana Anda membuat bahan presentasi hingga mempresentasikan di depan banyak orang dengan jelas dan percaya diri.

karena ini penting dalam persiapan presentasi virtual Anda lebih banyak menyajikan konten yang menarik. Agar konten dalam virtual presentasi mendapat  perhatian maka Anda harus menyampaikan informasi dengan jelas, ringkas dan menarik secara visual.

Apa saja yang harus dilakukan agar presentasi virtual Anda berjalan sukses?

Pertama Anda harus mencari training virtual presentasi yang berpengalaman untuk bisa melatih kemampuan presentasi yang profesional.

Dalam pelatihan presentasi virtual Anda akan mendapat tips sebagai berikut:

  1. Menjadi diri sendiri dan percaya diri

Ketika melakukan presentasi, Anda harus bisa menjaga kontak mata dan bahasa tubuh dengan khalayak.

menariknya, tantangan pada presentasi virtual adalah Anda tidak dapat melihat langsung audiens.

tipsnya adalah tetaplah menjadi diri Anda sendiri saat presentasi dan tingkatkan rasa percaya diri.

Anda bisa melakukan beberapa hal di bawah ini untuk membuat koneksi dengan audiens.


  1. Lihat ke kamera dan jangan melirik kemana-mana. Fokus pada kamera agar Anda terlihat profesional dan menghindari hal-hal yang bisa mengganggu konsentrasi Anda.

  2. Membuat bahan presentasi menarik yang lebih banyak memberikan visual pada bahan presentasi.

  3. Menyapa audiens untuk mencairkan suasana ketegangan Anda.

 

2. Persiapan slide menarik dan jelas

 

Dalam penyelenggaraan presentasi virtual Anda harus mampu membuat khalayak fokus pada apa yang sedang Anda sampaikan.

untuk itu buatlah bahan presentasi virtual dengan menyertakan gambar. Selain itu pastikan suara Anda jelas terdengar secara intonasi dan volume.

  1.  Mengurangi gangguan

Tantangan lain mengadakan presentasi virtual adalah gangguan suara yang berasal dari lingkungan. Gangguan ini bisa membuat Anda tidak percaya diri dan kurang fokus.

dalam training presentasi virtual Anda bisa mendapat materi bagaimana mengoptimalkan gangguan tersebut menjadi tantangan yang positif.

  1. Matikan notifikasi atau pop-up email dari perangkat seluler.

  2. Masuk 30 menit lebih awal untuk melakukan persiapan. Anda bisa memanfaatkan waktu ini untuk latihan dan mengetahui gangguan apa saja yang bisa diatasi.

  3. Perangkat presentasi virtual mendukung mulai dari bahan presentasi yang akan dipaparkan, mic, jaringan internet hingga menciptakan suasana kondusif misal memiliki ruang kerja sendiri.

  4. Santai dan tetap tersenyum. Mulailah presentasi virtual dengan santai. Anda bisa latihan senam wajah agar saat presentasi di depan kamera, wajah tidak tegang. Sesekali Anda diperbolehkan tersenyum dan menyapa audiens untuk mencairkan suasana dan terkoneksi dengan mereka meski tidak bisa melihat langsung.

 

Training virtual presentasi dari Mikkha Edu akan memberikan semua materi di atas agar presentasi virtual Anda sukses dan gemilang. Bila ada kebutuhan pelatihan presentasi virtual untuk perusahaan dan karyawan, Anda bisa langsung menghubungi Mikkha di sini. 



High Impact Presentation Skill
Live
High Impact Presentation Skill
Rp. 275.000

logo
RISCONSULTING Inovasi Edukasi
Trainer
Buy Training
High Impact Presentation Skill
Live
High Impact Presentation Skill
Rp. 275.000

logo
RISCONSULTING Inovasi Edukasi
Trainer
Buy Training
Turn Alive Your Virtual Presentation Skill
Video
Turn Alive Your Virtual Presentation Skill
Rp. 150.000

logo
RISCONSULTING Inovasi Edukasi
Trainer
Buy Training
First slide